Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2018

Sejarah Sepakbola Indonesia Yang Mungkin Belum Diketahui

Gambar
Mungkin banyak dari kita yang belum mengetahui akan sejarah dari sepakbola Indonesia yang pada dulunya sudah pernah mengukir sebuah sejara dalam dunia sepakbola, kita yang sudah tinggal begitu lama di Indonesia mungkin belum pernah mendengar akan sejarah tersebut. Pada tahun 1938 Indonesia sendiri pernah mencatatkan sebuah sejarah didunia sepakbola, sebab pada tahun 1938 Indonesia berhasil masuk pada kompetisi Piala Dunia ditahun tersebut, dan yang patut dibanggakan lagi ialah Negara Asia pertama yang berhasil berpartisipasi pada Piala Dunia bukanlah Negara seperti Jepang, Korea Selatan, Arab Saudi, ataupun negara-negara besar lain di Asia, tetapi Indonesia lah negara pertama yang berhasil masuk ke kompetisi terbesar didunia tersebut, yang dimana pada saat itu Indonesia masih bernama Hindia Belanda. Walapun pada kompetisi tersebut Indonesia sendiri harus mengahiri perjalanannya tersebut dibabak pertama, akan tetapi atas raihan pencapaian tersebut itu sebenarnya sudah patut unt

Tottenham Diprediksikan Kalah Saat Bertanding Melawan Inter, Pochettino Anggap Itu Sebagai Motivasi Untuk Timnya

Gambar
LONDON - Pertandingan yang menarik dan seru bakal tersaji didalam matchday kelima Liga Champions 2018-2019. Dimana salah satu pertandingan yang akan dimainkan di Grup B antara Tottenham Hotspur bertanding melawan Inter Milan di Wembley Stadium, pada Kamis 29 November 2018 dini hari WIB. Meskipun akan bermain didepan publiknya sendiri akan tetapi banyak pihak yang memprediksikan bahwa Inter Milan lah yang akan keluar sebagai pemenang pada laga tersebut. Akibat banyaknya kabar yang berbedar ternyata telah sampa ketelinga pelatih darii Tottenham Hotspur itu sendiri yakn Mouricio Pochettino. Akan tetapi bukannya marah mendengar kabar tentang timnya itu yang dimana banyak yang lebih menggulkan tim lawan yaitu Inter Milan, justru Pochettino merasa senang mendengar kabar dimana tim nya tidak diunggulkan dalam pertandingan tersebut. Perasaan senang Pochettino itu dikarenakan ia semakin termotivasi untuk bisa membawa timnya tersebut menang pada pertandingan nanti. Pasalnya sang pelatih

3 Calon Penganti David De Gea di Manchester United

Gambar
Setelah berhasil didatangkan dari Atletico Madrid pada bursa transfer musim panas 2011, David De Gea memang berlabel sebagai kiper utama Manchester United, dikarenakan keterlampilannya dibawah mistar. Sehingga hanya sedikit saja bola yang berhasil untuk masuk kedalam gawang kiper berpaspor Spanyol tersebut. Bahkan pada musim lalu saja De Gea berhasil mendapatkan sarung tangan emas berkat penampilan gemilangnya mencatat clean sheet paling banyak di Liga Inggris 2017-2018. Akan tetapi banyak orang menilai bahwa 2018-2019 merupakan musim-musim terakhir De Gea bersama The Reds Devil julukan dari Man United. Berikut ini 3 calon pengganti David De Gea di Manchester United : 1. Alex Meret (Napoli) Meret musim ini belum bisa mencatatkan satu penampilan pun bersama Napoli. Tetapi itu terjadi bukan karena Meret tampil buruk dan kalah bersaing dengan David Ospina dibawah mistar, Namun karena penjaga gawang berusia 22 tahun tersebut sedang menjalani masa pemulihan akibat cedera len

Madrid Tidak Pernah Meraih Kemenangan Dalam 7 Laga Terakhir Di Saat Varane Bermain

Gambar
MADRID - Raphael Varane bisa dikatakan merupakan salah satu bek terbak dinuia pada saat ini. Pemain bertahan berusia 25 tahun tersebut itu sudah menjalani tahun-tahun terbaiknya pada 2018 ini. Dimana ia telah berhasil membawa Real Madrid menjuarai Liga Champions 2017-2018, mantan pemain RC Lens itu juga berhasil membawa negaranya Prancis keluar sebagai pemenang pada Piala Dunia 2018. Dan hasil Varane disebut-sebut berhasil masuk kedalam tiga besar nominasi peraih trof Ballon dOr 2018. Akan tetapi disisi lain siapa sangka bahwa Varane justru membawa dapak negatif bagi tim nya saat ini yaitu Real Madrid, dimana dalam tujuh laga terakhir yang sudah dijalaninya bersama Los Blancos julukan dari Real Madrid tidak pernah merasakan kemenangan. Dalam tujuh laga terakhirnya itu Varane bersama Madrid, Madrid tidak pernah merasakan kemenangan! pada periode tersebut Sergio Ramos dan kawan-kawan hanya bisa meraih satu hasil imbang dan enam kali kekalahan. Terbaru, Varane turun saat Madr

Lini Serang Yang Dimiliki Oleh Liverpool Saat Ini Dianggap Buffon Sebagai Yang Terbaik Di Eropa

Gambar
PARIS - Klub kaya raya asal Prancis yaitu Paris Saint-Germain (PSG), saat ini memiliki sebuah tugas yang terbilang berat sebab kala harus bertanding melawan Liverpool pada laga lanjutan Liga Champions 2018-2019 pada hari Kamis 29 November 2018. Menjelang laga panas tersebut penjaga gawang PSG saat ini yakni Gianluigi Buffon, dengan terus terang menyatakan bahwa lini serang yang dimiliki oleh Liverpool saat ini sebagai yang terbaik di Eropa. Penyataan yang diungkapkan oleh Buffon sendri tentunya bukanlah sebuah basa-basi belakang saja, sebab status nya saat ini ia merupakan salah satu penjaga gawang terbaik didunia. Buffon menerangkan bahwasannya trio penyerang Liverpool yang saat ini dihuni oleh Mohamed Salah, Sadio Mane, dan Roberto Firmino selalu bsia memberikan sebuah ancaman serius bagi gawang-gawang lawannya. Menurut Buffon, kehebatan yang dimiliki oleh lini serang Liverpool sendri terletak pada kecepatan yang dimiliki dikedua sayapnya. dengan memanfaatkan kecepatan dar

Juventus Masuk Dalam 10 Tim Dengan Pengeluaran Tertinggi Di Dunia Dari Efek Kedatangan Ronaldo

Gambar
TURIIN - Efek dari kedatangan salah satu megabintang dunia di klub Juventus memberikan sebuah dampak yang cukup signifikan, tidak hanya dampak pada permainan Juventus, Ronaldo sendiri juga memberikan sebuah pengaruh yang sangat besar terkait hal-hal lainnya diluar lapangan. Sejak kedatangan pemain berpaspor Portugal tersebut membuat Juventus langsung naik keperingkat 10 besar tim yang memiliki pembayaran gaji tertinggi di dunia. Berdasarkan dari hasil survei yang telah dilakukan oleh Sporting Intelligence, Saat ini Juventus telah masuk kedalam daftar 10 tim olahraga teratas dunia dalam hasl gaji tahunan yang dibayarkan kepada para pemainnya. Survei yang dilakukan itu melibat kan banyak tim-tim yang berlaga pada kejuaraan utama dari semua jenis olahraga yang ada didunia. Dari keseluruhan ada total 350 tim dari 13 negara yang masuk dalam sruve ini. cabang olahraga seperti sepakbola, basket pun menjadi dua cabang olahraga yang paling banyak memberikan dampak keuntungan bagi para pe

Ingin Mengulangi Sukses 2008, Generasi Emas Vietnam Di Piala AFF 2018

Gambar
VIETNAM - Salah satu perserta AFF 2018 yaitu Vietnam membidik gelar juara pada piala AFF 2018. Untuk peluang tim asuhan dari pelatih Park Hang-Seo untuk berhasil pada turnamen dua tahunan tersebub cukup terbuka lebar. Dikarenakan untuk saat ini skuad mereka dihuni oleh para pemain-pemain berkualitas dan bisa disebut sebagai salah satu generasi emas dalam sejarah sepakbola Vietnam. Untuk menyambut gelaran Piala AFF 2018 pelatih Park sudah memanggil 25 pemain. dan dari 25 pemain tersebut itu 13 pemain diantaranya adalah merupakan pemaian Vietnam U-23 yang sukses besar di Piala Asia U-23 dan Asian Games 2018. beberapa pemain bintanya ialah Nguyen Quang Hai, Luong Xuan Truong dan Nguyen Cong Phuong. Ketiga pemain tersebut ialah pemain andalan yang dimiliki oleh Golden Star julukan dari Timnas Vietnam saat tampil pada level U-23 sepanjang 2018. Mereka juga mampu lolos hingga patai final Piala Asia U-23 dan berhasil menembus kesemifinal  di gelaran Asian Games 2018 . Mayoritas pema